Punya Siswa Favorit Itu Pilih Kasih Gak Ya? - Podcast Curhat Guru

Punya Siswa Favorit Itu Pilih Kasih Gak Ya?

Apakah Bapak/Ibu guru memiliki siswa favorit? Apakah siswa kebanggaan Bapak/Ibu guru itu mendapatkan perlakukan khusus atau sama saja dengan perlakukan ke siswa lainnya?

Sah Gak Sih Kalau Sebagai Guru Punya Siswa Favorit?

Punya siswa kebanggan itu pilih kasih gak ya? Atau kira-kira ada gak ya pengaruhnya dengan penilaian kita ke siswa lain? Yuk, temukan jawabannya dalam ngobrol santai kita dalam episode kali ini.

Selain pembahasan tentang bagaimana seorang guru memperlakukan siswa mereka, banyak lagi informasi dan tips dan trik yang bisa Bapak/Ibu guru tonton dan dengarkan di Youtube Channel Zenru (Zenius untuk Guru). Langsung tonton video di bawah ini untuk mengenal lebih jauh Zenru ya~

Bagikan Artikel Ini!